Kode emiten | Euronext: PNL |
---|---|
Industri | Distribusi |
Pendahulu | Divisi pos KPN TNT Limited |
Didirikan | Juni1998 |
Kantor pusat | , Belanda |
Tokoh kunci | Kiven Post (CEO) |
Jasa | Jasa pengantaran pos |
Pendapatan | €2,772 milyar (2018) |
€209 juta (2018) | |
Anak usaha | Koninklijke TNT Post TNT Airways TNT Express (29,9%) Whistl (17,5%) |
Situs web | www.postnl.nl |
PostNL (pelafalan dalam bahasa Belanda: [ˈpɔst ɛnˌɛl]) sebelumnya bernama TNT NV adalah sebuah perusahaan pos, parsel, dan e-commerce yang beroperasi di Belanda, Jerman, Italia, Belgia, dan Britania Raya. Perusahaan ini menyediakan layanan pos universal di Belanda, dan sahamnya diperdagangkan di Euronext Amsterdam.[1][2] Perusahaan ini bernama TNT NV hingga TNT Express dipisah pada bulan Mei 2011, dan perusahaan inipun diubah namanya menjadi PostNL.