Our website is made possible by displaying online advertisements to our visitors.
Please consider supporting us by disabling your ad blocker.

Responsive image


Bagea

Bagea

Bagea adalah kue tradisional khas Maluku, Maluku Utara, dan Kota Palopo, Sulawesi Selatan, Sulawesi Tenggara, Indonesia.[1] Bagea biasanya berbentuk bulat dan warnanya cokelat pucat.[2] Bagea adalah salah satu olahan dari sagu.[3] Biasanya Bagea disantap dengan teh atau kopi.[4] Di Ternate, Bagea biasanya ditambahkan dengan biji kenari.[4] Bahan-bahan untuk membuat Bagea adalah gula halus, biji kenari yang telah dicincang, tepung sagu, minyak sayur, tepung terigu yang telah diayak, kacang tanah yang dicincang halus, kayu manis bubuk, dan cengkih bubuk.[1]

  1. ^ a b "Resep Kue Bagea Ambon". resepkue.net. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-05-17. Diakses tanggal 16 Mei 2014. 
  2. ^ "Kletak-kletuk, Kres dari Ambon". m.kidnesia.com. Diakses tanggal 17 Mei 2014. 
  3. ^ "Ambon yang Selalu Manise". Jalanjalanyuk.com. Diakses tanggal 17 Mei 2014. 
  4. ^ a b "Kriuk... kriuk Bagea Kenari". detikcom. Food.Detik.com. Diakses tanggal 17 Mei 2014. 

Previous Page Next Page






Kue bagea English Kuwé bagéa JV

Responsive image

Responsive image