Our website is made possible by displaying online advertisements to our visitors.
Please consider supporting us by disabling your ad blocker.

Responsive image


Chuuk

Bendera Chuuk
Peta Negara Bagian Chuuk
Peta Kepulauan Chuuk
Kepulauan Chuuk
Pemandangan Chuuk

Chuuk—sebelumnya Truk, Ruk, Hogoleu, Torres, Ugulat, dan Lugulus—merupakan satu dari negara bagian Federasi Mikronesia, bersama dengan Kosrae, Pohnpei, dan Yap. Chuuk adalah negara bagian terpadat di Mikronesia, dengan jumlah penduduk hampir mencapai 50.000 jiwa.[1]

Secara geografi, Chuuk juga merupakan bagian dari kelompok Kepulauan Caroline. Nama Chuuk berarti 'pegunungan' dalam bahasa Chuuk, salah satu bahasa Austronesia yang dituturkan di sana. Gugusan kepulauan ini pernah dikenal sebagai Truk (salah pengucapan dari Ruk), hingga 1990.[2]

Negara bagian ini akan menggelar referendum kemerdekaan pada tahun 2022.[3]

  1. ^ "Population Statistics – FSM Statistics" (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-04-21. Diakses tanggal 2020-08-16. 
  2. ^ "Chuuk Islands | islands, Micronesia". Encyclopedia Britannica (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-08-16. 
  3. ^ "Chuuk independence referendum postponed until 2022". RNZ (dalam bahasa Inggris). 2020-02-29. Diakses tanggal 2020-08-16. 

Previous Page Next Page






ولاية تشوك Arabic ويلاية تشووك ARY Чуюк Bulgarian Chuuk Catalan State of Chuuk CEB Chuuk Czech Chuuk (Bundesstaat) German Chuuk State English Ĉuuk EO Chuuk Spanish

Responsive image

Responsive image