Dalam ilmu kimia, dimer adalah senyawa kimia yang terdiri dari dua molekul (disebut monomer) yang identik atau mirip, dan terikat bersama-sama.