Our website is made possible by displaying online advertisements to our visitors.
Please consider supporting us by disabling your ad blocker.

Responsive image


Gregor Mendel

Gregor Mendel
LahirGregor Johann Mendel
(1822-07-22)22 Juli 1822
Heinzendorf bei Odrau, Kekaisaran Austria (sekarang Hyncice, Republik Ceko)
Meninggal6 Januari 1884(1884-01-06) (umur 61)
Brno (Brünn), Austria-Hungaria (sekarang Republik Ceko)
KebangsaanKekaisaran Austria-Hungaria
AlmamaterUniversitas Olomouc
Universitas Wina
Dikenal atasMenciptakan ilmu Genetika
Karier ilmiah
BidangGenetika
InstitusiBiara St Thomas di Brno
Peringatan: Page using Template:Infobox scientist with unknown parameter "religion" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Peringatan: Page using Template:Infobox scientist with unknown parameter "ethnicity" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).

Gregor Johann Mendel, O.S.A. (bahasa Ceko: Řehoř Jan Mendel; 20 Juli 1822 – 6 Januari 1884) adalah ahli botani dan biarawan Katolik berkebangsaan Austria yang menyusun konsep-konsep dasar genetika. Penyelidikan sifat pewarisan dalam genetika dilakukan oleh Mendel dengan memanfaatkan kacang ercis.[1] Mendel menunjukkan bahwa warisan biologis gen tertentu darisifat dalam tanaman kacang ercis mengikuti pola-pola tertentu, sekarang disebut sebagai Hukum Mendel. Makna mendalam dari karya Mendel tidak diakui sampai pergantian abad ke-20, ketika ditemukan kembali hukum-hukum Mendel memprakarsai ilmu genetika modern.

  1. ^ Susilawati dan Bachtiar, N. (2018). Biologi Dasar Terintegrasi (PDF). Pekanbaru: Kreasi Edukasi. hlm. 146. ISBN 978-602-6879-99-8. Diarsipkan (PDF) dari versi asli tanggal 2021-04-15. Diakses tanggal 2021-01-31. 

Previous Page Next Page