Perang Saudara Angola | |||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Bagian dari Perang Dingin dan Perang Perbatasan Afrika Selatan | |||||||
| |||||||
Pihak terlibat | |||||||
MPLA Kuba AAF Uni Soviet |
UNITA FNLA Afrika Selatan Republik Zaire Amerika Serikat | ||||||
Tokoh dan pemimpin | |||||||
Agostinho Neto José Eduardo dos Santos |
Jonas Savimbi Holden Roberto | ||||||
Korban | |||||||
Lebih dari 500.000 militan[1] dan ratusan ribu penduduk. |
Perang Saudara Angola dimulai di Angola setelah berakhirnya Perang Kemerdekaan Angola dari Portugal tahun 1975. Perang ini berubah menjadi konflik Perang Dingin, antara dua faksi Angola, faksi Komunis yang didukung Uni Soviet dan anti-Komunis yang didukung oleh Amerika Serikat.