Our website is made possible by displaying online advertisements to our visitors.
Please consider supporting us by disabling your ad blocker.

Responsive image


Soul Eater

Soul Eater
ソウルイーター
(Sōru Ītā)
GenreLaga, Petualangan, Gaib
Manga
PengarangAtsushi Ōkubo
PenerbitSquare Enix
Penerbit bahasa IndonesiaLevel Comics
ImprintGangan Comics
MajalahMonthly Shōnen Gangan
DemografiShōnen
Seri anime
SutradaraTakuya Igarashi
ProduserAya Yoshino
Taihei Yamanishi
Yoshihiro Oyabu
SkenarioAkatsuki Yamatoya
MusikTaku Iwasaki
StudioBones
Related

Soul Eater (Jepang: ソウルイーター, Hepburn: Sōru Ītā) (Bahasa Jepang: ソウルイーター Sōru Ītā) adalah serial manga dan anime yang dibuat oleh Atsushi Ōkubo. Berlokasi di "Sekolah Pengendali Senjata Shinigami", serial ini mengisahkan tiga tim, setiap tim terdiri atas pengendali senjata dan (setidaknya satu) senjata yang dapat berubah bentuk menjadi manusia. Mereka berusaha membuat si senjata menjadi "sabit kematian" yang kemudian akan dapat digunakan oleh kepala sekolah mereka, Shinigami (personifikasi dari kematian). Mereka harus mengumpulkan 99 jiwa dari manusia jahat dan satu jiwa penyihir secara berurutan, jika tidak mereka harus mengulang dari awal.

Manga Soul Eater diterbitkan di Jepang oleh Square Enix tahun 2004. Sedangkan di Indonesia, manga ini diterbitkan oleh Level Comics. Anime dari serial ini diproduksi oleh Bones dan Aniplex, disutradarai oleh Takuya Igarashi dan ditayangkan oleh TV Tokyo. Manga sampingan berjudul Soul Eater Not! mulai diserialisasikan tahun 2011.


Previous Page Next Page






سول إيتر Arabic Soul Eater Catalan Soul Eater Czech Soul Eater German Soul Eater English Soul Eater EO Soul Eater Spanish سول ایتر FA Soul Eater Finnish Soul Eater French

Responsive image

Responsive image