Allosaurus

Allosaurus Edit nilai pada Wikidata
Periode Jura Akhir Edit nilai pada Wikidata

Edit nilai pada Wikidata
Taksonomi
FilumChordata
KelasReptilia
OrdoSaurischia
FamiliAllosauridae
GenusAllosaurus Edit nilai pada Wikidata
Marsh, 1877
Tata nama
Sinonim takson
  • A. fragilis Marsh, 1877
  • A. europaeus? Mateus et al., 2006
Distribusi

Edit nilai pada Wikidata

Allosaurus (bahasa Yunani: Allos; berbeda, 'aneh', dan Sauros; kadal) merupakan dinosaurus karnivor terbesar dalam Periode Jurasik. Allosaurus merupakan salah satu jenis dinosaurus yang paling baik dikenal sejauh ini selain karnivor terdahulu lainnya seperti Megalosaurus dan Tyrannosaurus rex.


Allosaurus

Dodaje.pl - Ogłoszenia lokalne