Cekungan Badwater

Cekungan Badwater
Cekungan Badwater di California
Cekungan Badwater
Cekungan Badwater
LetakDeath Valley
Inyo County, California
Koordinat36°15′01″N 116°49′33″W / 36.25028°N 116.82583°W / 36.25028; -116.82583
Jenis perairanCekungan endoreik
Aliran masuk utamaSungai Amargosa
Aliran keluar utamaTerminal (penguapan)
Terletak di negaraAmerika Serikat
Panjang maksimal7,5 mil (12 km)
Lebar maksimal5,0 mil (8 km)
Ketinggian permukaan−282 ft (−86 m)[1]
PermukimanBadwater, California
Peta
Peta
ReferensiUSGS GNIS: Cekungan Badwater

Cekungan Badwater adalah cekungan endoreik di Taman Nasional Death Valley, Death Valley, Inyo County, California, yang tercatat sebagai titik terendah di Amerika Utara, dengan kedalaman 282 ft (86 m) di bawah permukaan laut. Gunung Whitney, titik tertinggi se-48 negara bagian se-Amerika Serikat yang berdekatan, hanya 846 mil (1.360 km) ke barat laut.[2]

  1. ^ "Highest and Lowest Elevations". Survei Geologi Amerika Serikat. Diakses tanggal April 26, 2021. 
  2. ^ "Find Distance and Azimuths Between 2 Sets of Coordinates (Badwater 36-15-01-N, 116-49-33-W and Mount Whitney 36-34-43-N, 118-17-31-W)". Federal Communications Commission. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2010-05-28. Diakses tanggal August 13, 2010. 

Cekungan Badwater

Dodaje.pl - Ogłoszenia lokalne