Halte Transjakarta Bermis

202 Bermis
Halte Transjakarta
Halte Bermis pada Januari 2024
Letak
KotaJakarta Utara (sisi utara)
Jakarta Timur (sisi selatan)
Desa/kelurahanKelapa Gading Timur, Kelapa Gading (sisi utara)
Pulo Gadung, Pulo Gadung (sisi selatan)
Kodepos14240
AlamatJalan Perintis Kemerdekaan
Desain Halte
Tingkattingkat
Struktur
BRTmedian jalan bebas
1 tengah
Pintu masukJembatan penyeberangan di sudut Jalan Perintis Kemerdekaan
Gerbang tarif6°10′41″S 106°53′55″E / 6.17814°S 106.89851°E / -6.17814; 106.89851
AksesHandicapped/disabled access
Fasilitas SepedaTidak
Informasi lain
PemilikPT Transportasi Jakarta
StatusBeroperasi
Dibuka15 Januari 2006
Layanan
Halte sebelumnya Transjakarta Halte berikutnya
Pulo Gadung
Terminus
Koridor 2 Pulo Mas
Koridor 2 Pulo Mas
menuju Rawa Buaya
Lokasi pada peta
Peta

Bermis adalah sebuah halte bus Transjakarta yang terletak di Jalan Perintis Kemerdekaan, Kelapa Gading Timur, Kelapa Gading, Jakarta Utara. Halte yang berada di Koridor 2 yang membentang dari barat ke timur ini, namanya berasal dari nama sebuah kompleks Perumahan Bermis Gading yang berada di sisi utara halte tersebut. Toponimi "Bermis" sendiri merupakan kependekan dari "beton ringan pamis", istilah bahan bangunan batu apung kala itu.[1]

  1. ^ "Cobalah: bermis". Jakarta: Tempo. 1976-07-31. Diakses tanggal 2023-11-22. ((Perlu berlangganan (help)). 

Halte Transjakarta Bermis

Dodaje.pl - Ogłoszenia lokalne