Henry VI dari Inggris

Henry VI
Raja Inggris

(periode I; more...)
Berkuasa31 Agustus 1422 – 4 Maret 1461
Penobatan6 November 1429
PendahuluHenry V
PenerusEdward IV
Wali
Raja Prancis
(Diperdebatkan)
Berkuasa21 Oktober 1422 – 19 Oktober 1453
Penobatan16 Desember 1431
PendahuluCharles VI
PenerusCharles VII
Raja Inggris

(periode II)
Berkuasa30 Oktober 1470 – 11 April 1471
PendahuluEdward IV
PenerusEdward IV
Kelahiran(1421-12-06)6 Desember 1421
Kastel Windsor, Berkshire
Kematian21 Juni 1471(1471-06-21) (umur 49)
Menara London, London
Pemakaman
Kastel Windsor, Berkshire
PermaisuriMargaret dari Anjou
KeturunanEdward Pangeran Wales
WangsaWangsa Lancaster
AyahHenry V dari Inggris
IbuCatherine dari Valois
Tanda tanganHenry VI

Henry VI (6 Desember 1421 – 21 Juni 1471) adalah Raja Inggris dari tahun 1422 sampai 1461 dan memerintah lagi pada 1470 sampai 1471, serta Raja Prancis dari tahun 1422 sampai 1453, meskipun masih diperdebatkan. Hingga tahun 1437, wilayah kekuasaannya diperintah oleh seorang regent. Sumber kontemporer menyatakan bahwa ia adalah seorang raja yang cinta damai dan taat, tidak sesuai dengan berbagai peperangan yang terjadi pada masa pemerintahannya, misalnya Perang Mawar, yang dimulai setelah ia naik takhta. Menjelang akhir pemerintahannya, ia mengidap kegilaan dan kendali kerajaan diambil alih oleh istrinya, Margaret dari Anjou. Peristiwa ini turut berperan dalam kejatuhan takhtanya, juga runtuhnya Wangsa Lancaster, dan bangkitnya Wangsa York.[1]

  1. ^ The standard modern biography is Bertram Wolffe, Henry VI, London, 1981; the authoritative academic text is Ralph Griffiths, The Reign of Henry VI, Berkeley 1981

Henry VI dari Inggris

Dodaje.pl - Ogłoszenia lokalne