Jorge Lendeborg Jr. |
---|
|
Lahir | Jorge David Lendeborg Jr. 21 Januari 1996 (umur 29) Santo Domingo, Republik Dominika |
---|
Pekerjaan | Aktor |
---|
Tahun aktif | 2014–sekarang |
---|
|
|
Jorge David Lendeborg Jr.[1] (lahir 21 Januari 1996) adalah aktor asal Dominika-Amerika Serikat. Ia di kenal karena berperan dalam beberapa film, termasuk Love, Simon[2] dan Bumblebee[3] yang keduanya di rilis tahun 2018. Ia juga tampil dalam film Marvel Cinematic Universe, Spider-Man: Homecoming (2017) dan Spider-Man: Far From Home (2019).[4]
- ^ Briers, Michael (August 19, 2016). "Report: Spider-Man: Homecoming Casting Sheet Reveals Bokeem Woodbine To Be The Shocker". We Got This Covered. Diakses tanggal June 22, 2017.
- ^ Kit, Borys (January 20, 2017). "'Spider-Man: Homecoming' Actor Jorge Lendeborg Jr. Joins YA Movie 'Simon vs. the Homo Sapiens Agenda' (Exclusive)". The Hollywood Reporter. Diakses tanggal June 22, 2017.
- ^ Ford, Rebecca (July 11, 2017). "'Transformers' Spinoff 'Bumblebee' Casts Jorge Lendeborg Jr. as Male Lead (Exclusive)". The Hollywood Reporter. Diakses tanggal July 12, 2017.
- ^ Kit, Borys (June 20, 2016). "'Spider-Man: Homecoming' Adds Trio of Newcomers (Exclusive)". The Hollywood Reporter. Diakses tanggal June 22, 2017.