Konstruktivisme pascamodern

Konstruktivisme pascamodern adalah varian pemikiran konstruktivis yang mengklaim bahwa tidak ada sudut pandang netral yang dapat menilai keabsahan klaim pengetahuan analitis dan etis.[1] Konstruktivisme pascamodern sering dibedakan dengan varian arus utamanya, konstruktivisme modern.

  1. ^ Finnemore, Martha. Sikkink, Kathryn (2001) 'Taking Stock: The Constructivist Research and Comparative Politics, Annu. Rev. Polit. Sci. 2001. 4:395

Konstruktivisme pascamodern

Dodaje.pl - Ogłoszenia lokalne