Linyi

Linyi
临沂市
Lini
Arah jarum jam dari atas: Pemandangan pencakar langit Distrik Baru Beicheng, Gunung Meng, Katedral Linyi, Lapangan Rakyat Linyi, Perpustakan Universitas Linyi, dan Menara Peringatan Martir-martir Revolusioner
Arah jarum jam dari atas: Pemandangan pencakar langit Distrik Baru Beicheng, Gunung Meng, Katedral Linyi, Lapangan Rakyat Linyi, Perpustakan Universitas Linyi, dan Menara Peringatan Martir-martir Revolusioner
Lokasi yurisdiksi Kota Linyi di Shandong
Lokasi yurisdiksi Kota Linyi di Shandong
Koordinat (Linyi municipal government): 35°06′14″N 118°21′23″E / 35.1038°N 118.3564°E / 35.1038; 118.3564
NegaraRepublik Rakyat Tiongkok
ProvinsiShandong
Divisi tingkat kabupaten12
Divisi tingkat kotapraja181
Kursi munisipalDistrik Lanshan
Pemerintahan
 • Sekretaris PKTLowong
 • WalikotaMeng Qingbin (孟庆斌)
Luas
 • Kota tingkat prefektur17.191,21 km2 (663,756 sq mi)
 • Luas perkotaan
2.293,3 km2 (8,854 sq mi)
 • Luas metropolitan
2.293,3 km2 (8,854 sq mi)
Ketinggian
74 m (244 ft)
Populasi
 (Sensus 2010)
 • Kota tingkat prefektur10.039.440
 • Kepadatan5,8/km2 (15/sq mi)
 • Perkotaan
2.303.648
 • Kepadatan perkotaan100/km2 (260/sq mi)
 • Metropolitan
2.303.648
 • Kepadatan metropolitan100/km2 (260/sq mi)
Zona waktuUTC+8 (Standar Tiongkok)
Kode area telepon0539
Kode ISO 3166CN-SD-13
Awalan Plat Lisensi鲁Q
Kode divisi administratif371300
Línyí
Hanzi sederhana: 临沂
Hanzi tradisional: 臨沂
Makna harfiah: close to the Yi River

Linyi (Hanzi sederhana: 临沂; Hanzi tradisional: 臨沂; Pinyin: Línyí) adalah sebuah kota tingkat prefektur di selatan provinsi Shandong, Tiongkok. Pada 2011, Linyi adalah kota tingkat prefektur terbesar di Shandong, menurut luas dan populasi. Linyi berbatasan dengan Rizhao di timur, Weifang di timur laut, Zibo di utara, Tai'an di barat laut, Jining di barat, Zaozhuang di barat laut, dan provinsi Jiangsu di selatan. Nama kota Linyi (临沂) memiliki arti "dekat dengan Sungai Yi".


Linyi

Dodaje.pl - Ogłoszenia lokalne