Logo Ibu Kota Nusantara

Logo Ibu Kota Nusantara

Logo Ibu Kota Nusantara bertema "Pohon Hayat Nusantara" yang terinspirasi dari simbolisme pohon dari barat sampai timur Indonesia, sumber kehidupan sekaligus kekayaan hayati yang melimpah. Motif pohon hayat yang juga disebut pohon kehidupan dapat ditemukan di berbagai kebudayaan di Indonesia misalnya gunungan dalam pewayangan Jawa, motif kalpataru pada berbagai candi seperti Borobudur dan Pawon, Batang Garing Suku Dayak di Kalimantan, sastra La Galigo Suku Bugis di Sulawesi Selatan, hingga pola pada perisai Suku Asmat dari Papua Selatan.[1][2][3]

  1. ^ Mileneo, Muhammad Fazer (2023-05-31). "Mengenal Filosofi Pohon Hayat, Logo IKN Nusantara yang Baru Saja Diluncurkan". www.goodnewsfromindonesia.id. 
  2. ^ "Asosiasi Desainer Grafis Indonesia (ADGI) - Official Instagram". 
  3. ^ Septiani, Zefanya (2023-05-31). "Jadi Logo IKN, Pohon Hayat dalam Budaya Nusantara Mitos atau Nyata?". detik.com. 

Logo Ibu Kota Nusantara

Dodaje.pl - Ogłoszenia lokalne