Mitte borough of Berlin (en) | |||||
---|---|---|---|---|---|
|
|||||
Dinamakan berdasarkan | Mitte, Berlin | ||||
Tempat | |||||
Negara berdaulat | Jerman | ||||
Seat of government (en) | Berlin | ||||
Negara | Jerman | ||||
Pembagian administratif | |||||
Penduduk | |||||
Keseluruhan | 385.748 (2019 ) | ||||
Geografi | |||||
Luas wilayah | 39,5 km² Error in convert: Unit name "km² <span class="penicon">[[File:OOjs UI..." is not known (help) | ||||
Berada di atau dekat dengan perairan | Spree, Bendungan Kapal Berlin-Spandau, Kupfergraben (en) , Westhafen Canal (en) dan Spreekanal (en) | ||||
Berbatasan dengan | |||||
Sejarah | |||||
Didahului oleh | Mitte, Berlin, Tiergarten (en) dan Borough of Wedding (en) | ||||
Pembuatan | 2001 | ||||
Organisasi politik | |||||
• Kepala pemerintahan | Stefanie Remlinger (mul) (2022 ) | ||||
Informasi tambahan | |||||
Kode pos | 13347, 13353, 13355, 13357, 13359, 13409, 10555, 10557, 10115, 10117, 10119, 10178, 10179, 10435, 10551, 10553, 10559, 10785, 10787, 13349, 13351 dan 13407 | ||||
German regional key (en) | 110010001001 | ||||
Lain-lain | |||||
Kota kembar | |||||
Situs web | Laman resmi | ||||
Mitte di Berlin merupakan pusat ibu kota Jerman. Pada tanggal 1 Januari 2001, tiga mantan Bezirke Mitte, Tiergarten dan Wedding bergabung menjadi Bezirk Mitte. Namun di mulut rakyat, "Mitte" artinya sampai sekarang masih mantan Bezirk Berlin-Mitte, dan bukan Bezirk ini secara keseluruhan.
Di Bezirk ini sebagian besar gedung-gedung pemerintahan Jerman terdapatkan. Selain itu sebagian besar Kedutaan Besar negara-negara sahabat juga terletak di Bezirk ini.