Nigel Hitchin

Nigel Hitchin
Hitchin pada 2016
Lahir02 Agustus 1946
Holbrook, Derbyshire, Inggris
KebangsaanInggris
AlmamaterKolese Jesus dan Kolese Wolfson, Oxford
Dikenal atasberkas Higgs
fungsional Hitchin
pertidaksamaan Hitchin–Thorpe
deskripsi monopol Nahm–Hitchin
Struktur kompleks diperumum
PenghargaanPenghargaan Whitehead (1981)
Penghargaan Senior Berwick (1990)
Medali Sylvester (2000)
Penghargaan Pólya (2002)
Penghargaan Shaw (2016)
Karier ilmiah
BidangMatematika
InstitusiUniversitas Oxford
Universitas Warwick
Universitas Cambridge
Pembimbing doktoralBrian Steer
Michael Atiyah
Mahasiswa doktoralSimon Donaldson
Tamás Hausel
Jacques Hurtubise[1]

Nigel James Hitchin FRS (lahir 2 Agustus 1946) adalah matematikawan Inggris yang bekerja dalam bidang geometri diferensial, geometri aljabar, dan fisika matematis. Ia merupakan profesor emeritus matematika di Universitas Oxford.

  1. ^ Nigel Hitchin di Mathematics Genealogy Project

Nigel Hitchin

Dodaje.pl - Ogłoszenia lokalne