Seattle

City of Seattle
Downtown Seattle dari utara, tampak Space Needle
Downtown Seattle dari utara, tampak Space Needle
Bendera City of Seattle
Lambang resmi City of Seattle
Julukan: 
The Emerald City, Seatown, Rain City, Jet City, Gateway to Alaska, Gateway to The Pacific
(Kota Zamrud, Kota Laut, Kota Hujan, Kota Jet, Gerbang ke Alaska, Gerbang ke Pasifik)
Lokasi Seattle di King County dan Washington
Lokasi Seattle di
King County dan Washington
Negara Amerika Serikat
Negara bagianWashington
CountyKing
Bergabung2 Desember 1869
Pemerintahan
 • MayorGregory J. Nickels
Michael McGinn Mayor terpilih
Luas
 • Kota369,2 km2 (142,5 sq mi)
 • Luas daratan217,2 km2 (83,87 sq mi)
 • Luas perairan152 km2 (58,67 sq mi)
 • Luas metropolitan
21,202 km2 (8,186 sq mi)
Ketinggian
158 m (520 ft)
Populasi
 (1 Juli 2008)[1]<[2]
 • Kota598.541 (#25)
 • Kepadatan2,755/km2 (7.136/sq mi)
 • Perkotaan
2.712.205
 • Metropolitan
3.344.813 (#15)
 • Demonim
Seattleite
Zona waktuUTC-8 (PST)
 • Musim panas (DST)UTC-7 (PDT)
Kode area telepon206
Situs webwww.seattle.gov
Peringatan: Page using Template:Infobox settlement with unknown parameter "1 = ?0?" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Peringatan: Page using Template:Infobox settlement with unknown parameter "longm" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Peringatan: Page using Template:Infobox settlement with unknown parameter "longd" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Peringatan: Page using Template:Infobox settlement with unknown parameter "latNS" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Peringatan: Page using Template:Infobox settlement with unknown parameter "lats" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Peringatan: Page using Template:Infobox settlement with unknown parameter "latm" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Peringatan: Page using Template:Infobox settlement with unknown parameter "longEW" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Peringatan: Page using Template:Infobox settlement with unknown parameter "coordinates_display" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Peringatan: Page using Template:Infobox settlement with unknown parameter "area_magnitude" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Peringatan: Page using Template:Infobox settlement with unknown parameter "latd" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Peringatan: Page using Template:Infobox settlement with unknown parameter "longs" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).

Seattle (pengucapan bahasa Inggris: [siːˈætəl] see-AT-əl) adalah kota terbesar di wilayah Timur Laut Pasifik Amerika Serikat, terletak di negara bagian Washington antara Puget Sound dan Danau Washington, sekitar 180 km di sebelah selatan perbatasan Amerika Serikat-Kanada.

Seattle didirikan pada tahun 1850-an dan namanya berasal dari nama Seattle, seorang pemimpin suku Amerika Asli. Kota ini mempunyai penduduk yang diperkirakan sebesar 582.174 jiwa dan populasi wilayah metropolitan yang hampir mencapai 3.919.624 juta (2006).

Seattle sering dikenal sebagai "Kota Hujan", meski julukan resminya adalah "Kota Zamrud". Seattle juga dikenal mempunyai reputasi akan konsumsi kopinya yang tinggi. Jaringan kedai kopi Starbucks berasal dari sini. Selain itu, perusahaan besar lainnya, misalnya Microsoft , Nordstorm, dan perusaahan pesawat Boeing juga bermarkas di Seattle Raya.

Dalam dunia musik, yaitu pada awal tahun 1990, Seattle dikenal sebagai pusat musik grunge, atau yang dikenal dengan julukan Seattle Sound.

Pada tahun 1999, Seattle menjadi tuan rumah pertemuan WTO. Saat itu, kota ini sempat ditutup para demonstran anti-globalisasi.

Ikon kota ini yang paling terkenal adalah menara Space Needle yang didirikan pada tahun 1962.

  1. ^ "Alphabetically sorted list of Census 2000 Urbanized Areas" (TXT). United States Census Bureau, Geography Division. Diakses tanggal 2009-07-12. 
  2. ^ "Demographia World Urban Areas & Population Projections" (PDF). Demographia. April 2009. hlm. pages 35, 91. Diakses tanggal 2009-04-18. 
  3. ^ "Zip Code Lookup". USPS. Diakses tanggal December 11, 2008. 

Seattle

Dodaje.pl - Ogłoszenia lokalne