Sunan Kudus

As-Syekh Syarif Ja'far Ash-Shodiq
Ilustrasi Sunan Kudus
GelarSunan Kudus
Nasabbin Syarif Sabil
NisbahAl - Qudsi
Lahir9 September 1500 M
Meninggal5 Mei 1550 M
Kudus, Kesultanan Demak
Dimakamkan diKauman, Kota Kudus, Kudus
KebangsaanKesultanan Demak
Jabatan~ Imam Masjid Demak

~ Dewan Walisongo

~ Panglima Perang Demak
FirkahSunni
Murid dariSunan Ngudung, Kyai Telingsing, Sunan Ampel, Ki Ageng Ngerang Dan Guru-guru lainnya
Istri
Keturunan
Pernikahan dengan Dewi Ruhil :
Pernikahan dengan Dyah Ayu Uttari :
Pernikahan dengan Putri Adipati Kanduruwan :
  • - Ratu Makoja, menikah dengan Pangeran Silarong
  • - Adipati Sujaka
  • - Prada Binabar menikah dengan Pangeran Poncowati yang menjadi senopatinya Sunan Kudus.
Orang tuaSyarif Sabil (ayah)
Nyai Ageng Manyuran (ibu)

Sunan Kudus Nama lahirnya adalah Ja'far Ash-Shadiq Merupakan ulama sekaligus panglima perang Kesultanan Demak yang termasuk dalam anggota dewan Wali Songo.

Berdasarkan Serat Panengen diketahui bahwa Sunan Kudus adalah Putra dari Nyai Ageng Manyuran yang menikah dengan Sunan Ngudung bin Khalifah Husain.

Sedangkan, dalam Serat Walisana diketahui bahwa nama asli Sunan Ngudung bin Khalifah Husain adalah Syarif Sabil.


Sunan Kudus

Dodaje.pl - Ogłoszenia lokalne