Sungai Tyne

Sungai Tyne
Dermaga Sungai Tyne
Peta
Peta
Peta
Koordinat:
Lokasi
NegaraBritania Raya
Negara konstituenInggris
Ciri-ciri fisik
Hulu sungaiSungai Tyne
 - lokasiAlston Moor, Cumbria, Inggris
Hulu ke-2Sungai Tyne
 - lokasiDeadwater Fell, Kielder, Northumberland, Inggris
Muara sungaiTynemouth
 - lokasiSouth Shields, Tyne and Wear, Inggris
 - koordinat55°0′37″N 1°25′8″W / 55.01028°N 1.41889°W / 55.01028; -1.41889
Panjang118 km (73 mi)[1]
Debit air 
 - lokasiBywell
 - rata-rata446 m3/s (15.800 cu ft/s)
Daerah Aliran Sungai
Luas DAS2.933 km2 (1.132 sq mi)
Anak sungai 
 - kiriSungai Derwent
Pertemuan Utara (kanan) dan Selatan Tyne (kiri) dekat Warden

Sungai Tyne /ˈtn/ simak merupakan sebuah sungai di Inggris Timur Laut dan panjangnya (tidak termasuk anak sungai) adalah 73 mil (118 km).[1] Sungai ini dibentuk oleh pertemuan dua sungai: Tyne Utara dan Tyne Selatan. Kedua sungai ini bertemu di Warden Rock dekat Hexham, Northumberland di tempat yang dijuluki 'Pertemuan Air'.

The Rivers Trust mengukur seluruh DAS Tyne sebesar 2.936 kilometer persegi (1.134 sq mi), yang mengandung sekitar 4.399 kilometer (2.733 mi) saluran air.[2]

  1. ^ a b Owen, Susan; et al. (2005). Rivers and the British Landscape. Carnegie. ISBN 978-1-85936-120-7. 
  2. ^ "Facts & Figures". tyneriverstrust.org. 2 June 2013. Diarsipkan dari versi asli tanggal 22 June 2013. Diakses tanggal 2 June 2013. The Tyne Catchment covers 2,936 km2 (1,134 sq mi) and contains around 4,399 km (2,733 mi) of waterways. In the language of the Water Framework Directive (which currently drives so much of what is done on rivers) the Tyne Catchment contains 116 river water bodies and 19 lake water bodies. 

Sungai Tyne

Dodaje.pl - Ogłoszenia lokalne