Team Fortress

Team Fortress
AliranPenembak orang pertama
Pengembang
Penerbit
Pelantar
Terbitan pertamaApril 7, 1999

Team Fortress Classic (atau dikenal sebagai Team Fortress 1.5) adalah video game Tembak-menembak orang-pertama game ini muncul pada tahun 1999 yang dikembangkan dan dirilis oleh Valve. Dimana di dalam game ini terdapat dua tim yang berperang satu sama lain dalam pertandingan multipemain secara online; setiap anggota tim bermain sebagai salah satu dari sembilan kelas, masing-masing dengan keahlian yang berbeda. Skenarionya termasuk menangkap bendera (CTF), kontrol teritorial, dan mengawal pemain "VIP"[1]

  1. ^ "Team Fortress Classic - Official TF2 Wiki | Official Team Fortress Wiki". wiki.teamfortress.com (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2021-12-16. 

Team Fortress

Dodaje.pl - Ogłoszenia lokalne