Euripides

Euripides
Patung kepala Euripides:
Salinan marmer Romawi dari patung asli Yunani abad ke-4 SM (Museo Pio-Clementino, Roma)
Lahirc. 480 SM
Salamís
Meninggalc. 406 SM
Makedonia
PekerjaanPenulis drama
IMDB: nm0262381 Allmovie: p309288 IBDB: 5477
Musicbrainz: 9fa39df2-393f-4b64-91e0-2d20524ec30f Songkick: 2222096 Discogs: 1129647 IMSLP: Category:Euripedes Find a Grave: 86247357 Modifica els identificadors a Wikidata

Euripides (bahasa Yunani kuno: Εὐριπίδης) (sekitar 480 SM – 406 SM) adalah salah satu dari tiga penulis drama tragedi terbaik di Athena klasik, dua yang lainnya adalah Aiskhilos dan Sofokles. Para sejarawan kuno berpendapat bahwa Euripides menulis sembilan puluh lima drama, meskipun empat di antaranya mungkin ditulis oleh Kritias. Delapan belas atau sembilan belas drama Euripides tetap ada sampai masa kini. Ada perdebatan mengenai apakah dia yang menulis Resos.[1] Beberapa bagian dari karya-karyanya yang lain juga ada yang bertahan. Drama karya Euripides yang masih bertahan jumlahnya lebih banyak daripada karya Aiskhilos dan Sofokles digabungan, karena keunikan manuskripnya.

  1. ^ Walton (1997, viii, xix).

Euripides

Dodaje.pl - Ogłoszenia lokalne